Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2022

Beberapa Gerakan Menambah Berat Badan

Gambar
Banyak alasan orang ingin menambah berat badan, mulai dari tubuh yang terlalu kurus sehingga ingin memperbaiki penampilan.seperti tubuh indah yang dimiliki aktor Kenny Austin . Namun, cara menaikkan berat badan yang tepat bukan hanya soal makan lebih tetapi butuh berolahraga dan menjaga kebugaran jasmani juga. Bagi kamu yang kurus atau underweight ingin menaikkan berat badan, apakah kamu berpikir untuk memperbanyak porsi makan? Jika kamu berpikir seperti itu maka sebenarnya kamu berpikir kurang tepat, karena menambah berat badan dengan memperbanyak porsi makan justru tidak sehat. Jika kamu menambah berat badan dengan cara memperbanyak makan melebihi porsi normal, justru berat badanmu akan bertambah dengan cara tidak sehat, sebaiknya kamu ikuti beberapa jenis olahraga berikut ini yang dipercaya dapat menaikkan berat badan. Push Up Gerakan push up ternyata bisa menambah berat badan. Dengan melakukan push up, maka kamu akan membentuk otot tubuh bagian atas dan menambah berat badan